Open Systems Interconnection (OSI)
• Dibuat oleh International Organization for Standardization (ISO) pada tahun 1984
• Model asitektur untuk komunikasi interkomputer.
• Menjelaskan bagaimana informasi dari software aplikasi pada satu komputer berpindah melalui medium kemudian sampai akhirnya diterima kembali oleh software aplikasi pada komputer yang kedua.